Fst.umsida.ac.id – Gangguan Kecemasan merupakan emosi yang umum terjadi ketika seseorang menghadapi stres atau tantangan hidup sehari-hari. Namun, kecemasan yang berlebihan dan berlangsung lama dapat berkembang menjadi gangguan kecemasan, yang sering kali sulit diatasi tanpa bantuan ahli. Penelitian terkini oleh para akademisi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo menawarkan solusi inovatif melalui aplikasi berbasis web bernama Moodlify. Aplikasi...Read More
Recent Comments